Laman

Sabtu, 20 April 2013

Persyaratan Pendaftaran SMAMDA CUP 2k13


FUTSAL
1.  Setiap sekolah hanya di perbolehkan mengirim 1 team futsal yang terdiri dari 10 orang pemain dan 2 orang official
2.    Setiap team wajib memakai pakaian/kostum yang sama atau seragam
3.    Merupakan siswa SMP atau sederajat kota Surabaya dan Sidoarjo.
4. Setiap team harus datang 20 menit sebelum jadwal pertandingan dimulai dan dispensasi keterlambatan maksimal 5 menit dari jadwal yang telah ditentukan. Jika terlambat lebih dari 5 menit akan dinyatakan gugur
5.    Wajib mengumpulkan :
a.   Surat rekomendasi dari sekolah
b.   Foto copy rapot : 1 lbr, dan membawa raport asli pada saat bertanding
c.    Foto copy kartu pelajar yang masih berlaku : 1 lbr
d.   Pas photo ukuran 3 x 4 : 3 lbr
e.   Uang pendaftaran : Rp. 150.000,-
6.    Semua persyaratan di masukkan di dalam map warna HIJAU


BASKET
1. Setiap sekolah hanya di perbolehkan mengirim 1 team basket yang terdiri dari 3 orang pemain inti, 1 cadangan, 1 official.
2. Setiap team wajib memakai pakaian/kostum yang sama atau seragam
3. Merupakan siswa SMP atau sederajat kota Surabaya dan Sidoarjo
4. Setiap team harus datang 20 menit sebelum jadwal pertandingan dimulai dan dispensasi keterlambatan maksimal 5 menit dari jadwal yang telah ditentukan. Jika terlambat lebih dari 5 menit akan dinyatakan gugur
5. Wajib mengumpulkan :
   a.  Surat rekomendasi dari sekolah
   b. Foto copy rapot : 1 lbr, dan membawa raport asli pada saat bertanding
   c.  Foto copy kartu pelajar yang masih berlaku : 1 lbr
   d.  Pas photo ukuran 4 x 6 : 3 lbr
   e.  Uang pendaftaran : Rp. 85.000,-
6. Semua persyaratan di masukkan di dalam map warna BIRU

BULU TANGKIS
1. Setiap sekolah hanya di perbolehkan mengirim 1 team Bulu Tangkis (1 ganda putra, 1 ganda putri , dan 1 tunggal putra)
2. Setiap team wajib memakai pakaian/kostum yang sama atau seragam
3. Merupakan siswa SMP atau sederajat kota Surabaya dan Sidoarjo
4. Setiap team harus datang 20 menit sebelum jadwal pertandingan dimulai dan dispensasi keterlambatan maksimal 5 menit dari jadwal yang telah ditentukan. Jika terlambat lebih dari 5 menit akan dinyatakan gugur
Wajib mengumpulkan :
a.     Foto copy rapot : 1 lbr, dan membawa raport asli pada saat bertanding
b.     Foto copy kartu pelajar yang masih berlaku : 1 lbr
c.     Pas photo ukuran 4 x 6 : 3 lbr
d.     Uang pendaftaran : Rp. 150.000,-
     5. Semua persyaratan di masukkan di dalam map warna MERAH


PRESENTER
1.    Setiap sekolah hanya di perbolehkan mengirim 1 peserta.
2.    Merupakan siswa SMP atau sederajat kota Surabaya dan Sidoarjo
3. Setiap peserta  harus datang 20 menit sebelum jadwal pertandingan dimulai dan dispensasi keterlambatan maksimal 5 menit dari jadwal yang telah ditentukan. Jika terlambat lebih dari 5 menit akan dinyatakan gugur
4.    Wajib mengumpulkan :
a.   Surat rekomendasi dari sekolah
b.   Foto copy rapot : 1 lbr, dan membawa rapot asli pada saat lomba.
c.    Foto copy kartu pelajar yang masih berlaku : 1 lbr
d.   Pas photo ukuran 4 x 6 : 3 lbr
e.   Uang pendaftaran : Rp. 50.000,-
5.    Semua persyaratan di masukkan di dalam map warna KUNING



FOTOGRAFI
     1. Peserta dari siswa SD, SMP, SMA Surabaya-Sidoarjo2. Foto yang di kumpulkan harus foto yang di ambil sendiri dan bertemakan “Human Interest of Surabaya”3. Foto diperbolehkan edit Lightning, Resize4. Wajib mengumpulkan :
a.     Surat rekomendasi dari sekolah
b.    Foto copy rapot : 1 lbr, dan membawa rapot asli pada saat registrasi.
c.   Foto copy kartu pelajar yang masih berlaku : 1 lbr
d.     Pas photo ukuran 4 x 6: 3 lbr
e.    Uang pendaftaran : Rp. 20.000,-
     5. Semua persyaratan di masukkan di dalam map warna UNGU6. Pendaftaran dan pengembalian formulir mulai di buka pada tanggal 18 April -3 Mei 2013.7. Pengumpulan foto dalam bentuk Soft Copy (CD-R) dan Hard Copy (ukuran 30x40cm Glossy) di SMA Muhammadiyah 2 Surabaya pada tanggal 9-10 Mei 20138. Hasil karya pemenang lomba akan ditampilkan pada pameran fotografi SMA Muhammadiyah 2 Surabaya



Pendaftaran dan pengembalian formulir bisa di lakukan di ruang Sekretariat IPM SMA Muhammadiyah 2 Surabaya. Jalan Pucang Anom 91 Surabaya. Telp. (031) 5921316.

Pendaftaran dibuka tanggal 18 April 2013 dan ditutup tanggal 3 Mei 2013 atau jika kuota telah terpenuhi

Technical Meeting di adakan pada Hari Jum'at 3 Mei 2013 pada pukul 13.00 di SMA Muhammadiyah 2 Surabaya.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar